Judul Jepang: 覆面系ノイズ
Skor :
Studio: Warner Bros.
Tipe: TV
Total Episode:
Durasi:
Rilis pada: Apr 11, 2017
Sinopsis:
Nino, seorang gadis yang suka menyanyi, telah mengalami dua kali perpisahan di masa lalunya. Pertama, dengan cinta pertamanya, Momo, lalu kedua, dengan Yuzu, seorang laki-laki yang mampu menyusun musik. Meski begitu, dia juga telah membuat janji dengan mereka: untuk tetap menyanyi sampai mereka mendengarkan suaranya lagi. Waktu pun berlalu, dan sekarang… mereka bertiga bersekolah di SMA yang sama…?!